Infrastruktur WAN (Wide Area Network)
Seperti LAN (Local Area Network), Terdapat sejumlah perangkat yang melewatkan aliran informasi data dalam sebuah WAN. Penggabungan perangkat tersebut akan menciptakan infrastruktur WAN. Perangkat-perangkat tersebut adalah :
* Router
* ATM Switch
* Modem and CSU/DSU
* Communication Server
* Multiplexer
* X.25/Frame Relay Switches
Router
router.gifRouter adalah peningkatan kemampuan dari bridge. Router mampu menunjukkan rute/jalur (route) dan memfilter informasi pada jaringan yang berbeda. Beberapa router mampu secara otomatis mendeteksi masalah dan mengalihkan jalur informasi dari area yang bermasalah.
Switch ATM
atmswitch.gifSwitch ATM menyediakan transfer data berkecepatan tinggi antara LAN dan WAN.
Modem (modulator / demodulator)
modem.gifModem mengkonversi sinyal digital dan analog. Pada pengirim, modem mengkonversi sinyal digital ke dalam bentuk yang sesuai dengan teknologi transmisi untuk dilewatkan melalui fasilitas komunikas analog atau jaringan telepon (public telephone line). Di sisi penerima, modem mengkonversi sinyal ke format digital kembali.
CSU/DSU (Channel Service Unit / Data Service Unit)
CSU/DSU sama seperti modem, hanya saja CSU/DSU mengirim data dalam format digital melalui jaringan telephone digital. CSU/DSU biasanya berupa kotak fisik yang merupakan dua unit yang terpisah : CSU atau DSU.
Multiplexer
infotypes.gifSebuah Multiplexer mentransmisikan gabungan beberapa sinyal melalui sebuah sirkit (circuit). Multiplexer dapat mentransfer beberapa data secara simultan (terus-menerus), seperti video, sound, text, dan lain-lain.
Communication Server
Communication Server adalah server khusus “dial in/out” bagi pengguna untuk dapat melakukan dial dari lokasi remote sehingga dapat terhubung ke LAN.
Kamis, 25 Maret 2010
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
About Me
Total Tayangan Halaman
Followers
Translate
mp3 playlist
My Slide show
Blog Archive
-
▼
2010
(82)
-
▼
Maret
(26)
- Kekurangan dan Kelebihan Windows Vista
- Analisa Laporan Keuangan
- Mengenal Prinsip Akuntansi Syariah
- Ekonomi Syariah di Indonesia, Bukan Alternatif tap...
- Contoh Penerapan Stack Dalam Kehidupan Sehari-hari
- Negara Pasundan Ciptaan Belanda
- Perangkat Jaringan WAN
- Misteri Segitiga bermuda
- Topologi Jaringan
- Rasio finansial
- Penerapan antrian dalam aplikasi sehari – hari / Q...
- Antrian dalam struktur data / Quequ
- Investasi Saham di Pasar Modal
- Perkembangan Robot
- PERBANKAN SYARIAH DI INDONESIA
- Akuntansi Pajak
- Sejarah Sepeda Lowrider
- SISTEM OPERASI LINUX
- Pengertian Sistem Operasi Komputer (operating system)
- Sejarah:SID(Superman Is Dead)
- Indovision
- Drum
- STACK
- Sejarah Internet Indonesia
- Teknologi bagi Kehidupan Manusia
- Analisa laporan keuangan
-
▼
Maret
(26)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar